Mengenal Tanpa Jumpa

Terbaru129 Dilihat

Mengenal Tanpa Jumpa

Tung Widut

 

Aku mengenalmu dengan sebuah nama

Dibawah karya  dari penghargaan

Wajah dengan kata halus di medsos

 

Serendah padi akan dituai

Ujung hampir menyentuh tanah

Sifat maestro sejati

 

Tubuh hilang nama dikenang

Karya bisa di baca

Aku tak kan lagi bisa jumpa

 

10052024

 

Tinggalkan Balasan

1 komentar