Program Kerja YPTD 2021 -2022
Menulis dan Posting 40 Hari YPTD Terbitkan Buku Gratis
Regulasi
- Periode Posting 20 Agustus 2021 – 30 September 2021
- Peserta Seluruh Penulis Komunitas YPTD
- Tema : KARENA MENULIS AKU ADA (KMAA)
- Wajib posting artikel di website YPTD : terbitkanbukugratis.id
- Kategori Tulisan di webite YPTD : KMAA
- Jenis Tulisan :
- OPINI,
- FIKSI (Cerpen, Puisi, Pantun),
- LAPORAN / LIPUTAN / REPORTASE
- Posting selama 40 hari berturut turut tampa jeda
- Link tulisan di share ke WAG YPTD dan Thamrin Dahlan
- Penulis secara bertahap / harian mengumpulkan tulisan dalam satu naskah (file).
- Total tulisan 40 artikel atau lebih
- Awal Oktober 2021 Naskah segera di kirim ke thamrindahlan@gmail.
- YPTD bisa segera mengusulkan ISBN,
- Pembuatan desain Cover Buku oleh Pak Ajinatha
- Proses editing naskah oleh Tim Editor YPTD
- Naskah naik cetak.
- Proses Pengiriman Buku ke alamat Penulis
- Peserta KMAA akan memerima 1 exp buku gratis
- Disediakan Penghargaan Untuk Buku Terbaik Berdasarkan Penilaian Tim Juri
Program KMAA merupakam Program Pertama YPTD tahun 2021 -2022 berdasarkan masukan, saran dan ide teman teman Penulis. Semangat Literasi
Jakarta, 20 Agustus 2021
Yayasan Pusaka Thamrin Dahlan
Kombes Pol (P) H. Thamrin Dahlan, SKM, M.Si
Terima kasih
Terimakasih pak, kesempatan 40 hari, boleh menulis lagi ya.
Baik bapak, ikut berkontribusi.
Program yang sangat menginspirasi. Terima kasih Pak Thamrin
Semoga masih bisa mendaftar