Sudut Ruang
Tung Widut
Gema takbir berakhir
Seiring langkah kaki kembali dari altar masjid
Menjalankan sholat sudah sebagai tanda kemenangan
Terlah berjuangelawan nafsu dunia
Kini kaki kereka membawa pada pintu tetangga
Bersalaman maaf maakan
Sajian aneka warna menghiasi meja
Sengaja dipersiapkan wujud perhormatan
Segala pernik penunjang diupayakan
Menggelar karpeterah
Setahun sekali kunjungan sanak saudara
Hadirkan dedaunan di pojok ruang
Sebagai penghias tanda kesejukan
Seakan hati damai ketika alam menyapanya
Ku sematkan dipojok ruang
Dedaunan merah sederhana
Tanpa receh yang harus ke luar
Dari taman depan rumah